PEMBENTUKAN KARAKTER JUJUR PADA ANAK MELALUI PEMBIASAAN SHOLAT

Authors

  • Mumun Mulyati STAI Al Hikmah Jakarta

Keywords:

Karakter religius, pembiasaan sholat, Anak

Abstract

Penelitian  ini  dilatar  belakangi  oleh  permasalahan  tentang  masih  kurangnya  kemampuan  keberagamaan anak  dalam berbicara  sopan  khususnya  dalam  hal mendengarkan  orang  lain,  sabar menunggu  giliran  bicara  serta  mengucapkan  perkataan  yang  sopan  pada anak  . Tujuan   penelitian   ini   adalah   unt uk   mengetahui   apakah   melaui   metode pembiasaan dengan menjadikan pengalaman sebagai guru, menjadikan guru sebagai teladan, menjadikan terladan sebagai nasehat , menjadikan nasehat sebagai hukuman, menjadikan hukuman sebagai harapan , menjadikan harapan sebagai motivasi untuk merubah hidup kearah yang lebih baik         

Masalah penelitian ini adalah bagaimana membentuk  karakter religious pada anak  melalui pembiasaan sholat.. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa membentuk  karakter religius pada anak  melalui pembiasaan sholatsangat efektif dan efisien.di dalam sholat terdapat proses pembelajaran tentang kejujuran dengan adanya proses pengkombinasian antara ucapan dengan perbuatan atau antara pernyataan dengan kenyataan.    Adanya proses pengkombinasian antara  takbirotul ihram dengan  mengangkat kedua belah tangan, ruku bahkan sujud. Sedangkan  indicator kejujuran pada anak dapat terlihat pada anak pada saat bergaul  dengan orang lain .hal itu merupakan bukti bahwa uca[pan salam di dalam sholat terkait dengan keselamatan orang lain

Published

2023-10-12

How to Cite

Mulyati, M. (2023). PEMBENTUKAN KARAKTER JUJUR PADA ANAK MELALUI PEMBIASAAN SHOLAT. Jurnal Alasma: Media Informasi Dan Komunikasi Ilmiah, 2(1), 83–98. Retrieved from https://jurnalstitmaa.org/index.php/alasma/article/view/28